top of page
Cari

ENERGI TERBARUKAN

  • Gambar penulis: Herman Umbu Billy
    Herman Umbu Billy
  • 3 Okt 2023
  • 1 menit membaca

Diperbarui: 19 Okt 2023

Energi Baru dan Terbarukan (UU No. 30 Tahun 2007):


Baru: Berasal dari sumber energi yang baru baik dari teknologinya bisa berasal dari sumber tak terbarukan dan juga terbarukan.


Terbarukan: Berasal dari sumber energi yang berkelanjutan jika dikelola dengan baik.


Energi terbarukan dibutuhkan karena kita menghadapi keterbatasan energi tidak terbarukan yang disebabkan oleh proses produksi energi tidak terbarukan jauh lebih lambat dibandingkan proses pemakaiannya.





 
 
 

Comments


© 2008 by CIVILARC INDONESIA | CIVILARC.ID

bottom of page